DAFTAR BEASISWA 2024/2025 Untuk kuliah S1 S2 S3 Dalam dan Luar Negeri
Beasiswa 2024 - Bagi Anda yang sedang mencari Beasiswa untuk menunjang pendidikan, berikut beragam informasi Beasiswa S1, S2, maupun S3 dari dalam dan luar negeri yang sudah kami rangkum dan bisa Anda pilih sesuai dengan kebutuhan dalam mendukung kelancaran Anda menyelesaikan studi dan meraih gelar.
BEASISWA 2024
Pada tahun 2024 ini, beragam Beasiswa S1, S2, dan S3 baik dari dalam negeri maupun dari luar negeri membuka pendaftaran. Banyak Beasiswa yang bisa dipilih sesuai dengan cita-cita dimana Anda akan kuliah, Perguruan Tinggi dan Jurusan apa yang akan diambil.Dalam memilih Beasiswa, Anda harus selektif. Apakah Beasiswa tersebut diperuntukkan bagi mahasiswa on-going, mahaiswa baru, atau beasiswa untuk melanjutkan ke Perguruan Tinggi.
Dibawah ini sudah kami rangkum berbagai macam Beasiswa 2024 untuk jenjang Strata 1 (S1), Magister (S2), dan Doktor (S3) dari Dalam Negeri dan Luar Negeri. Beasiswa 2024 tersedia untuk beasiswa yang memberikan full scholarship, parsial, dan lain-lain.
Pendaftaran Beasiswa 2024 umumnya dilakukan secara online, Anda perlu membuat akun dan menyiapkan dokumen aplikasi dalam bentuk soft copy dan mengunggahnya di akun online yang telah dibuat. Selain itu, sebagian beasiswa juga bisa dilamar dengan mengirimkan berkas fisik melalui pos.
Untuk informasi lengkap terkait persyaratan, berkas atau dokumen aplikasi beasiswa, dan cara pendaftaran beasiwa, bisa Anda lihat di masing-masing link beasiswa yang kami sediakan berikut ini. Klik pada "Judul" masing-masing beasiswa untuk informasi selengkapnya.
Beasiswa S1 2024
Berikut adalah bermacam Beasiswa S1 Dalam Negeri dan Beasiswa S1 Luar Negeri yang bisa Anda pilih sesuai dengan yang Anda minati. Klik pada masing-masing Beasiswa untuk melihat informasi selengkapnya.
Beasiswa S1 Dalam Negeri
♦ Beasiswa Ikatan Dinas PT POS Indonesia
Universitas Logistik dan Bisnis Internasional (ULBI) merupakan Kampus BUMN dibawah naungan PT Pos Indonesia (Persero) yang memberikan kesempatan kepada Mahasiswa/i ULBI untuk menjadi Pegawai PT Pos Indonesia (Persero) melalui Program Ikatan Dinas Calon Pegawai PT Pos Indonesia (Persero). Deadline: 29 Februari 2024
♦ Beasiswa Pendidikan Prestasi Kita
Beasiswa Pendidikan Prestasi Kita adalah bantuan finansial yang diselenggarakan oleh Prestasi Kita tanpa dipungut biaya, terbuka untuk Pelajar (SMP/MTs Sederajat & SMA/SMK/MA Sederajat) dan Mahasiswa (D3/D4/S1/S2) di seluruh Indonesia. Deadline: 13 November 2023
♦ Beasiswa OSC S1
Online Scholarship Competition (OSC) merupakan Kompetisi beasiswa online pertama di Indonesia yang diadakan sejak Tahun 2015 oleh Surya Edukasi Bangsa Foundation dan situs berita & video Medcom.id. OSC hadir untuk memberikan kemudahan kepada putra-putri Indonesia agar bisa melanjutkan pendidikan hingga jenjang S1 dan S2 dengan beasiswa universitas favorit di Indonesia. Deadline: 1 November 2023
♦ Beasiswa Mahagora
Beasiswa Mahaghora adalah Program Corporate Social Responsibility (CSR) dari PT MAHAGHORA berupa pemberian beasiswa bagi siswa-siswi kurang mampu yang ingin melanjutkan kependidikan ke jenjang Strata 1 (S1) atau Diploma (D4). Deadline: 1 November 2023
♦ Beasiswa BANK BRI BRILiaN Scholarship
BRILiaN Scholarship adalah beasiswa yang diberikan kepada mahasiswa terpilih yang bertujuan untuk meningkatkan kompetensi Penerima BRILiaN Scholarship melalui program-program yang disusun dalam kurikulum BRILiaN Scholarship, sehingga nantinya diharapkan mampu menjadi kader pemimpin BRI di masa depan melalui BRILiaN Future Leader Program (BFLP). Deadline: 14 Oktober 2023
♦ Beasiswa Bank Syariah Indonesia (BSI Scholarship)
BSI Scholarsip merupakan program beasiswa yang diinisiasi oleh Laznas BSMU dan Bank Syariah Indonesia. Beasiswa BSI terbagi jadi 2 kategori yaitu Beasiswa BSI Prestasi dan Beasiswa BSI Inspirasi Taget program ini dikhususkan untuk mahasiswa tingkat sarjana (S1) semester 3 atau mahasiswa tingkat 2. Deadline: 6 Oktober 2023
♦ Beasiswa TELADAN TANOTO Foundation
Beasiswa TELADAN (Transpormasi Edukasi untuk Melahirkan Pemimpin Masa Depan) adalah inisiatif Tanoto Foundation dalam bentuk program pengembangan kepemimpinan untuk melahirkan generasi muda Indonesia sebagai pemimpin masa depan yang bertanggung jawab. Deadline: 1 Oktober 2023
♦ Beasiswa YBM BRILiaN Bright Scholarship
YBM BRILiaN merupakan Lembaga Filantropi Islam yang mengelola dana zakat, infak dan sedekah yang dilaksanakan secara professional sesuai dengan UU No. 23 tahun 2011, Keputusan Menteri Agama dan fatwa DSN MUI. Deadline: 1 Oktober 2023
♦ Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia
Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia adalah program Beasiswa yang diberikan Leaders.id untuk membentuk muda - mudi terbaik Indonesia yang memiliki value diri yang tinggi dengan prestasi dan karya di berbagai lini agar para pemuda dan duta-duta bangsa dapat menjadi inspirasi dan membawa manfaat terhadap kemajuan lingkungan, diri sendiri, hingga bangsa Indonesia. Deadline: 30 September 2023
♦ Beasiswa Bank BCA
Beasiswa BCA adalah salah satu program Corporate Social Responsibility, beasiswa BCA ditujukan kepada para lulusan SMA/SMK/sederajat yang berprestasi. Beasiswa ini diberikan dalam bentuk Program Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP) dan Program Pendidikan Teknik Informatika (PPTI) yang diselenggarakan oleh BCA. Deadline: 15 September 2023
♦ Paragon Scholarship Program
Paragon Scholarship merupakan program beasiswa dari Paragon yang diberikan kepada mahasiswa D3 D4/S1 sebagai salah satu bentuk implementasi misi ke-6 Paragon, yaitu ‘Mendukung pendidikan dan kesehatan bangsa’. Deadline: 11 Agustus 2023
♦ Beasiswa Capai Cita
Beasiswa Capai Cita adalah program bantuan beasiswa yang diperuntukkan membantu siswa/i dan atau mahasiswa dalam menempuh pendidikan baik di sekolah ataupun perguruan tinggi. Deadline: 1 Agustus 2023
♦ Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia
Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia adalah program Beasiswa yang diberikan Leaders.id untuk membentuk muda - mudi terbaik Indonesia yang memiliki value diri yang tinggi dengan prestasi dan karya di berbagai lini agar para pemuda dan duta-duta bangsa dapat menjadi inspirasi dan membawa manfaat terhadap kemajuan lingkungan, diri sendiri, hingga bangsa Indonesia. Deadline: 31 juli 2023
♦ Beasiswa BCA Finance Peduli
Beasiswa BCA Finance Peduli merupakan beasiswa berupa bantuan dana pendidikan yang diberikan oleh PT BCA Finance kepada mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Indonesia. Deadline: 9 Juli 2023
♦ Beasiswa APERTI BUMN
Aliansi Perguruan Tinggi BUMN (APERTI BUMN) adalah perkumpulan perguruan tinggi-perguruan tinggi yang berafiliasi dengan Badan Usaha Milik Negara, yang menjadi wadah bagi seluruh perguruan tinggi anggotanya untuk bersinergi dalam melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Beasiswa yang diberikan mencakup seluruh biaya pendidikan (full scholarship). Deadline: 2 Juli 2023
♦ Beasiswa Wings Group
Wings Scholarship Program Adalah program bantuan dana pendidikan yang diberikan oleh Wings Group bagi mahasiswa aktif semester 4 dan kesempatan kerja di Wings Group setelah lulus dengan durasi kontrak kerja minimal 2 tahun. Deadline: 30 Juni 2023
♦ Beasiswa IDCloudHost Telkom University
Program Beasiswa IDCloudHost adalah program yang dibiayai oleh pihak PT Cloud Hosting bekerjasama dengan Masuk Kampus dan Telkom University untuk pembiayaan studi lanjut pada program S1 di perguruan tinggi Telkom University. Deadline: 25 Juni 2023
♦ Beasiswa ADiK (Afirmasi Pendidikan Tinggi) Kemdikbud
Beasiswa ADiK adalah salah satu intervensi kebijakan pendidikan yang bersifat afirmasi dalam bentuk Bantuan Pemerintah untuk memberikan kesempatan belajar kepada mahasiswa karena kondisi dan keberadaanya sehingga mengalami kesulitan dan keterjangkauan akses pendidikan pada jenjang pendidikan tinggi. Deadline: 19 Juni 2023
♦ Beasiswa Djarum Beasiswa Plus
Program Djarum Beasiswa Plus merupakan beasiswa prestasi yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa dari berbagai jurusan yang tengah menempuh program studi Strata 1/ Diploma 4 di perguruan tinggi negeri maupun swasta yang memiliki kerja sama (bermitra) dengan Djarum Foundation. Deadline: 27 Mei 2023
♦ Beasiswa Karya Salemba Empat (KSE)
Beasiswa KSE merupakan Program Beasiswa Reguler yang diberikan oleh Yayasan Karya Salemba Empat Bagi Mahasiswa program studi Satrata 1 (S1) yang telah menempuh pendidikan minimal semester kedua. Beasiswa mencakup bantuan dana pendidikan selama satu tahun. Deadline: 1 Mei 2023
♦ Beasiswa Glow and Lovely untuk Mahasiswi S1
Glow and Lovely Bintang Beasiswa adalah bantuan biaya pendidikan untuk perempuan Indonesia lulusan SMA/SMK/MA/Sederajat yang melanjutkan kuliah di Perguruan Tinggi Negeri (PTN), memiliki gagasan untuk berkontribusi di masyarakat, bermotivasi tinggi, dan berprestasi namun memiliki keterbatasan finansial. Deadline: 8 Mei 2023
♦ Beasiswa ASEAN Maybank Scholarship
Beasiswa Maybank atau ASEAN-Maybank Scholarship adalah program kerjasama Maybank Foundation yang berkolborasi dengan negara-negara ASEAN dengan tujuan untuk “mempromosikan pendekatan ASEAN yang inovatif untuk pendidikan tinggi”, yang merupakan salah satu langkah strategis yang tercantum dalam Komunitas Sosial Budaya ASEAN Cetak Biru 2025. Deadline: April 2023
♦ Beasiswa Sobat Bumi Pertamina
Perupakan program pemberian bantuan biaya pendidikan, bantuan biaya hidup, stimulan bantuan aksi sobat bumi dan/atau bantuan pendukung lain dalam rangka kegiatan pendidikan dan pelatihan yang diberikan kepada siswa/mahasiswa/masyarakat dengan berdasar kebijakan khusus dan persetujuan pimpinan Yayasan Pertamina. Deadline: 25 April 2023
♦ Beasiswa Pertamina Hulu Rokan
Program Beasiswa Prestasi Pertamina Hulu Rokan (PHR) adalah Program Bantuan Beasiswa untuk Pendidikan S1 ke Universitas Pertamina-Jakarta, dan S2 ke Amerika, beasiswa ini didanai dari bagian Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PT Pertamina Hulu Rokan yang bekerja sama dengan Pertamina Foundation. Deadline: 8 April 2023
♦ Beasiswa SMART Sinar Mas Agribusiness and Food
Beasiswa SMART merupakan program beasiswa yang diberikan oleh PT SMART Tbk guna memberikan dukungan biaya pendidikan secara penuh dan biaya hidup (untuk para siswa berprestasi) bagi penerima beasiswa. Deadline: 31 Maret 2023
♦ Pendaftaran Beasiswa S1 WMI Wells Mountain Initiative untuk Lulusan SLTA
Wells Mountain Initiative Scholars Program 2023 ditunjukkan bagi para lulusan SMA/SMK/Sederajat dari negara berkembang yang ingin melanjutkan studi ke jenjang S1, baik di Dalam Negeri maupun ke Luar Negeri. Deadline: 1 Maret 2023
♦ Beasiswa Keguruan Rubic
Beasiswa Keguruan Rubic 2023 (BKR) adalah program beasiswa yang diselenggarakan oleh Yayasan Rumah Bina Cendekia (RUBIC), untuk memfasilitasi siswa-siswi terbaik bangsa yang bercita-cita mengabdikan diri pada bidang pendidikan. Selain itu, Yayasan Rumah Bina Cendekia (RUBIC) juga ingin mencetak calon guru-guru yang berkualitas, berdedikasi tinggi, menguasai ilmu pengetahuan, beriman dan bertakwa, serta menjunjung tinggi semangat toleransi. Deadline: 4 Februari 2023
♦ Beasiswa IGGS Untuk Kuliah S1 Gratis di Telkom University
Indonesian Gold Generation Scholarship ini sebelumnya bernama FOJB Scholarship yang diselenggarakan hingga tiga angkatan, di angkatan keempat ini Forum OSIS Jawa Barat melebarkan cakupannya se-Indonesia dan merubah namanya menjadi Indonesian Gold Generation Scholarship (IGGS). Deadline: 13 Maret 2023
♦ Beasiswa Kartini Untuk Wanita Inspiratif Indonesia
Beasiswa Kartini adalah Beasiswa yang diperuntukkan bagi wanita inspiratif Indonesia yang diberikan oleh Duta Inspirasi Indonesia berkolaborasi dengan @mediloka.teknoidn & @tujuhmoeda dalam rangka menyambut hari Kartini 2023. Deadline: 21 Maret 2023
♦ Beasiswa VDMS / VDMI
Beasiswa VDMS (Van Deventer-Maas Stichting) diberikan oleh Yayasan Van Deventer-Maas Indonesia (YVDMI) dalam bentuk bantuan dana pendidikan sebesar Rp 750 ribu/bulan dari tahun ke 2-4. Deadline: 10 Maret 2023
♦ Beasiswa Jadi PNS
Beasiswa Jadi PNS adalah salah satu bentuk pengabdian dan cinta Platform Jadi PNS kepada ibu pertiwi dalam mendukung kemajuan anak muda Indonesia dalam bidang karakter, digitalisasi, pendidikan, dan kewirausahaan. Deadline: 9 April 2023
♦ Beasiswa DataPrint untuk Pelajar dan Mahasiswa
Penerima Beasiswa Data Print terbagi dalam tiga nominal yaitu Rp 400 ribu, Rp 700 ribu dan Rp 1 juta. Dana beasiswa akan diberikan satu kali bagi peserta yang lolos penilaian. Aspek penilaian berdasarkan dari essay, prestasi dan keaktifan peserta. Deadline Periode 1: 26 Mei 2023
♦ Beasiswa Bank Indonesia Daerah Kaltim
Kantor perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Timur kembali membuka kesempatan bagi mahasiswa berprestasi untuk mengikuti beasiswa Bank Indonesia dan menjadi bagian dari Generasi Baru Indonesia (GenBI) Kaltim. Deadaline: 6 Maret 2023
♦ Beasiswa Anak Bangsa
Beasiswa Anak Bangsa merupakan program beasiswa yang diberikan oleh Gensmart bekerjasama dengan Law Connection untuk anak-anak dan para pemuda yang akan membantu mensukseskan generasi emas di tahun 2030 kedepan. Deadline: 28 Februari 2023
♦ Beasiswa Forum OSIS Nasional (FON)
Beasiswa Forum Osis Nasional atau Beasiswa FON 2023 adalah salah satu program Forum OSIS Nasional berkolaborasi dengan Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP) guna menyediakan Beasiswa yang secara khusus diberikan kepada seluruh pengurus OSIS se-Indonesia untuk melanjutkan studi D3 atau S1 di ITTP. Deadline: 28 Februari 2023
♦ Beasiswa Universitas Pertahanan (UNHAN)
Pendaftaran Beasiswa UNHAN 2022 ini terbuka bagi lulusan SMA/Sederajat jurusan IPA dari seluruh Indonesia yang ingin menempuh pendidikan di Universitas Pertahanan dengan Biaya perkuliahan ditanggung sepenuhnya. Deadline: 28 Februari 2023
♦ Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs
Melalui Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs 2023, SejutaCita ingin membantu mahasiswa yang masih kuliah supaya bisa menyelesaikan kuliahnya. Dengan menerima beasiswa ini, diharapkan pemuda-pemudi Indonesia dapat semakin berprestasi dan bersinar terang sebagai generasi penerus bangsa Indonesia. Deadline: 8 Januari 2023
♦ Beasiswa KIP Kuliah
Beasiswa KIP Kuliah adalah Beasiswa yang diberikan oleh pemerintah melalui Puslapdik Kemendikbudristek bagi pelajar dan mahasiswa yang memenuhi persyaratan. Beasiswa KIP Kuliah mencakup bantuan biaya pendidikan dan tunjangan hidup.
♦ Beasiswa CIMB Niaga untuk Mahasiswa on-going
Beasiswa CIMB Niaga yang diselenggarakan oleh PT Bank CIMB Niaga Tbk untuk mendorong semangat para mahasiswa agar terus berprestasi sekalipun dalam masa sulit. Beasiswa mencakup Biaya kuliah 4 semester, fasilitas penunjuang pendidikan, biaya skripsi, dan pengembangan diri.
♦ Beasiswa Pendidikan Creativa
Beasiswa Pendidikan Creativa adalah beasiswa yang diberikan oleh Creativa Indonesia untuk pelajar SMA/SMK/MA dan mahasiswa aktif di jenjang D3, D4, S1, dan S2 dari semua jurusan di Indonesia.
♦ Beasiswa Keguruan Lumina
Beasiswa Keguruan Lumina adalah program beasiswa S1 yang diselenggarakan oleh Yayasan Lumina dari tahun ke tahun, untuk memfasilitasi siswa-siswi terbaik bangsa yang bercita-cita mengabdikan diri pada bidang pendidikan.
Beasiswa S1 Luar Negeri
♦ Beasiswa ASEAN Maybank Scholarship
Beasiswa Maybank atau ASEAN-Maybank Scholarship adalah program kerjasama Maybank Foundation yang berkolborasi dengan negara-negara ASEAN dengan tujuan untuk “mempromosikan pendekatan ASEAN yang inovatif untuk pendidikan tinggi”, yang merupakan salah satu langkah strategis yang tercantum dalam Komunitas Sosial Budaya ASEAN Cetak Biru 2025. Deadline: April 2023
♦ Wells Mountain Initiative (WMI) Scholars program
The Wells Mountain Foundation provides undergraduate scholarships throught the 2023 Wells Mountain Initiative (WMI) Scholars program for students of developing country to study in their home country or a neighboring country. Deadline: 1 Maret 2023
♦ Beasiswa S1 Singapura Dr. Goh Keng Swee Scholarship
Beasiswa S1 Dr. Goh Keng Swee Scholarship (GKS Scholarship) ini merupakan Beasiswa Singapura yang dibuka setiap tahun dengan menawarkan bantuan biaya pendidikan secara penuh. Deadline: 31 Maret 2023
♦ Beasiswa Mitsui Bussan Jepang (S1 Full Scholarship)
The Mitsui-Bussan Scholarship Program for Indonesia didirikan di Tokyo, Jepang, pada tahun 1992 sebagai yayasan nirlaba di bawah persetujuan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Olahraga, Sains dan Teknologi (sebelumnya disebut Kementerian Pendidikan) Jepang berdasarkan dana yang disiapkan oleh Mitsui & Co. Ltd.
♦ Beasiswa Brunei Darussalam Government Scholarship (BDGS)
Brunei Darussalam Government Scholarship (BDGS) merupakan Beasiswa Pemerintah Brunei Darussalam melalui Kementerian Luar Negeri dan Perdagangan yang ditunjukkan bagi pelajar Internasional termasuk indonesia. Beasiswa ini diberikan oleh pemerintah Brunei Darussalam dengan memberikan biaya studi full scholarship
♦ Beasiswa Korean Government Scholarship Program (KGSP)
Korean Government Scholarship Program (KGSP) atau yang sering di sebut dengan Beasiswa KGSP diberikan bagi lulusan SMA/Sederajat yang ingin menempuh pendidikan atau kuliah jenjang Diploma atau S1 di Korea
Beasiswa S2 2024
Berikut adalah bermacam Beasiswa Pasca sarjana atau Beasiswa Magister (S2) Dalam Negeri dan Beasiswa S2 Luar Negeri yang bisa Anda pilih sesuai dengan yang Anda minati. Klik pada masing-masing Beasiswa untuk melihat informasi selengkapnya.
Beasiswa S2 Dalam Negeri
♦ Beasiswa LPDP Reguler (S2 & S3)
Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister; Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program magister (S2) untuk beasiswa doktor; atau Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Beasiswa OSC atau Online Scholarship Competition (OSC)
Beasiswa OSC atau Online Scholarship Competition (OSC) merupakan Kompetisi beasiswa online pertama di Indonesia, diselenggarakan oleh Surya Edukasi Bangsa Foundation bersama Medcom.id. Deadline: 12 April 2023
♦ Beasiswa Kominfo untuk ASN, TNI/POLRI, dan Umum
Beasiswa S2 Dalam dan Luar Negeri Kementerian Komunikasi dan Informatika TA 2023 kembali dibuka bagi ASN/Anggota TNI/POLRI dan masyarakat umum yang berminat untuk melanjutkan studi Magister di bidang studi terkait Teknologi Informasi dan Komunikasi. Deadline: 25 Maret 2023
♦ Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs
Melalui Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs 2023, SejutaCita ingin membantu mahasiswa yang masih kuliah supaya bisa menyelesaikan kuliahnya. Dengan menerima beasiswa ini, diharapkan pemuda-pemudi Indonesia dapat semakin berprestasi dan bersinar terang sebagai generasi penerus bangsa Indonesia. Deadline: 8 Januari 2023
Beasiswa S2 Luar Negeri
♦ Beasiswa Pendidikan Prestasi Kita
Beasiswa Pendidikan Prestasi Kita adalah bantuan finansial yang diselenggarakan oleh Prestasi Kita tanpa dipungut biaya, terbuka untuk Pelajar (SMP/MTs Sederajat & SMA/SMK/MA Sederajat) dan Mahasiswa (D3/D4/S1/S2) di seluruh Indonesia. Deadline: 13 November 2023
♦ Beasiswa LPDP Reguler (S2 & S3)
Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister; Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program magister (S2) untuk beasiswa doktor; atau Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Beasiswa LPDP Perguruan Tinggi Utama Dunia (PTUD)
Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia adalah program beasiswa yang diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia yang telah memperoleh Letter of Admission/Acceptance Unconditional dari Perguruan Tinggi Utama Dunia untuk menempuh jenjang pendidikan Magister dan Doktor. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Australia Award Scholarships
Beasiswa Australia Awards adalah penghargaan internasional bergengsi yang ditawarkan oleh Pemerintah Australia kepada generasi penerus pemimpin Indonesia yang terus menggunakan pengetahuan, keterampilan, dan pengalamanya untuk berkontribusi pada pertumbuhan kemakmuran Indonesia. Melalui studi dan penelitian, penerima mengembangkan kemampuan untuk mendorong perubahan di Indonesia dan membantu membangun hubungan antar-warga yang langgeng dengan Australia. Deadline: 1 Mei 2023
♦ Beasiswa Pertamina Hulu Rokan
Program Beasiswa Prestasi Pertamina Hulu Rokan (PHR) adalah Program Bantuan Beasiswa untuk Pendidikan S1 ke Universitas Pertamina-Jakarta, dan S2 ke Amerika, beasiswa ini didanai dari bagian Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PT Pertamina Hulu Rokan yang bekerja sama dengan Pertamina Foundation. Deadline: 8 April 2023
♦ Beasiswa Kominfo untuk ASN, TNI/POLRI, dan Umum
Beasiswa S2 Dalam dan Luar Negeri Kementerian Komunikasi dan Informatika TA 2023 kembali dibuka bagi ASN/Anggota TNI/POLRI dan masyarakat umum yang berminat untuk melanjutkan studi Magister di bidang studi terkait Teknologi Informasi dan Komunikasi. Deadline: 25 Maret 2023
♦ Asian Development Bank-Japan Scholarship Program (ADB-JSP)
Asian Development Bank-Japan Scholarship Program (ADB-JSP) bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi warga negara berkembang anggota ADB yang memenuhi syarat untuk mengambil studi pascasarjana di bidang ekonomi, manajemen, sains dan teknologi, dan bidang terkait pembangunan lainnya di 10 Negara yaitu Jepang, Australia, Hong Kong (China), India, New Zealand, Amerika Serikat, Pakistan Philipina, Singapura, dan Thailand. Deadline: Berbeda-beda di setiap Universitas mitra mulai Januari s.d Desember
♦ CHINA-AUN SCHOLARSHIP (Chinese Government Scholarship)
The Chinese Government Scholarship-AUN Program is a full scholarship established by the Ministry of Education of the People’s Republic of China for the ASEAN University Network (AUN) to support students, teachers, and scholars from ASEAN nations to study in China and to enhance the academic exchange and mutual understanding between China and ASEAN countries. There are 30 scholarships offered annually and the scholarship only supports graduates. Deadline: 12 Februari 2023
♦ Beasiswa LPDP Reguler (S2 & S3)
Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister; Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program magister (S2) untuk beasiswa doktor; atau Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri.
Türkiye Scholarships atau Beasiswa Turki ini rutin dibuka setiap tahunnya dan menawarkan bantuan biaya studi secara penuh bagi kandidat penerima Beasiswa yang diberikan oleh Pemerintah Turki. Beasiswa ini terbuka untuk program S1, S2, dan S3
♦ Beasiswa Brunei Darussalam Government Scholarship (BDGS)
Brunei Darussalam Government Scholarship (BDGS) merupakan Beasiswa Pemerintah Brunei Darussalam melalui Kementerian Luar Negeri dan Perdagangan yang ditunjukkan bagi pelajar Internasional termasuk indonesia. Beasiswa ini diberikan oleh pemerintah Brunei Darussalam dengan memberikan biaya studi full scholarship. Beasiswa ini juga tersedia untuk jenjang S1
♦ Beasiswa S2 Indonesia-Korea Scholarship Program (IKSP)
Indonesia - Korea Scholarship Program (IKSP) adalah beasiswa dari universitas-universitas di Korea Selatan untuk memberikan kesempatan kepada Warga Negara Indonesia yang ingin melanjutkan pendidikan ke Korea Selatan untuk jentang Diploma, Sarjana, Master (S2) serta Doctor (S3) dengan jalur beasiswa
Beasiswa S3 2024
Berikut adalah bermacam info Beasiswa Pascasarjana atau Beasiswa Doktor (S3) Dalam Negeri dan Beasiswa S3 Luar Negeri yang bisa Anda pilih sesuai dengan yang Anda minati. Klik pada masing-masing Beasiswa untuk melihat informasi selengkapnya.
Beasiswa S3 Dalam Negeri
♦ Beasiswa LPDP Reguler (S2 & S3)
Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister; Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program magister (S2) untuk beasiswa doktor; atau Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Beasiswa LPDP Dokter Spesialis dan Subspesialis
Beasiswa LPDP Dokter Spesialis dan Dokter Subspesialis adalah program beasiswa LPDP yang diberikan oleh Kementerian Keuangan dan diperuntukkan bagi warga negara Indonesia yang berprofesi aktif sebagai Dokter PNS atau non-PNS yang memiliki Surat Tanda Registrasi (STR) yang masih berlaku.
♦ Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs
Melalui Beasiswa SejutaCita x Deall Jobs 2023, SejutaCita ingin membantu mahasiswa yang masih kuliah supaya bisa menyelesaikan kuliahnya. Dengan menerima beasiswa ini, diharapkan pemuda-pemudi Indonesia dapat semakin berprestasi dan bersinar terang sebagai generasi penerus bangsa Indonesia. Deadline: 8 Januari 2023
Beasiswa S3 Luar Negeri
♦ Beasiswa LPDP Reguler (S2 & S3)
Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister; Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi program magister (S2) untuk beasiswa doktor; atau Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Beasiswa LPDP Perguruan Tinggi Utama Dunia (PTUD)
Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia adalah program beasiswa yang diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia yang telah memperoleh Letter of Admission/Acceptance Unconditional dari Perguruan Tinggi Utama Dunia untuk menempuh jenjang pendidikan Magister dan Doktor. Deadline Tahap I: 25 Februari, Tahap II: 9 Juli 2023
♦ Australia Award Scholarships
Beasiswa Australia Awards adalah penghargaan internasional bergengsi yang ditawarkan oleh Pemerintah Australia kepada generasi penerus pemimpin Indonesia yang terus menggunakan pengetahuan, keterampilan, dan pengalamanya untuk berkontribusi pada pertumbuhan kemakmuran Indonesia. Melalui studi dan penelitian, penerima mengembangkan kemampuan untuk mendorong perubahan di Indonesia dan membantu membangun hubungan antar-warga yang langgeng dengan Australia. Deadline: 1 Mei 2023
♦ Asian Development Bank-Japan Scholarship Program (ADB-JSP)
Asian Development Bank-Japan Scholarship Program (ADB-JSP) bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi warga negara berkembang anggota ADB yang memenuhi syarat untuk mengambil studi pascasarjana di bidang ekonomi, manajemen, sains dan teknologi, dan bidang terkait pembangunan lainnya di 10 Negara yaitu Jepang, Australia, Hong Kong (China), India, New Zealand, Amerika Serikat, Pakistan Philipina, Singapura, dan Thailand. Deadline: Berbeda-beda di setiap Universitas mitra mulai Januari s.d Desember
♦ CHINA-AUN SCHOLARSHIP (Chinese Government Scholarship)
The Chinese Government Scholarship-AUN Program is a full scholarship established by the Ministry of Education of the People’s Republic of China for the ASEAN University Network (AUN) to support students, teachers, and scholars from ASEAN nations to study in China and to enhance the academic exchange and mutual understanding between China and ASEAN countries. There are 30 scholarships offered annually and the scholarship only supports graduates. Deadline: 12 Februari 2023
♦ Türkiye Scholarships atau Beasiswa Turki
Türkiye Scholarships atau Beasiswa Turki ini rutin dibuka setiap tahunnya dan menawarkan bantuan biaya studi secara penuh bagi kandidat penerima Beasiswa yang diberikan oleh Pemerintah Turki. Beasiswa ini terbuka untuk program S1, S2, dan S3